Meskipun cukup sederhana, ada yang berbeda dari postingan Reino Barack di laman Instagram @reinobarack.
Dirinya justru menampilkan foto bersama istrinya saat berada di Tokyo dan terlihat Incess mengenakan baju tradisional Jepang.
Reino menuliskan kata-kata manis untuk istri yang sudah bersamanya hingga kini.
"365 hari bisa berlalubegitu cepat saat dihabiskan bersamamu," tulis Reino.
"Setiap saat adalah berkat dan sukacita, dan aku berharap banyak, lebih banyak lagi yang akan datang," lanjutnya.
Pengusaha itu juga memberikan ucapan kepada Syahrinidan memberikan doa untuknya.
"Selamat ukang tahun, cintaku. Semoga semua keinginan hatimu tercapai. Tuhan memberkatimu selalu. Aku mencintaimu," tulisnya sebagai penutup.
Kondisi rumah tanggapelantun Sesuatutersebut justru semakin mesra dengan suaminya.
Pasalnya beberapa hari lalu baru saja mengunggah foto kebersamaan karena baru saja merayakan ulang tahun pernikahan.