3) Jika kurang matang, tambahkan air panas dan masak kembali.
Sebaiknya, kalau masak nasi uduk pakai rice cooker takarannya tidak terlalu banyak agar matang dan empuk sempurna.
Selamat mencoba!
Baca Juga: Cara Membuat Nasi Kebuli Daging Sapi di Rice Cooker, Gampang Banget