- 500 gr beras- 250 gr daging sapi, potong sesuai dengan selera- 250 gr tulang iga- 8 siung bawang merah- 8 siung bawang putih- 2 serai- 1 ruas jahe- 2 buah tomat- 1 bungkus santan instan- 1 bungkus bumbu kare instan- 1 sdt ketumbar
Baca Juga:Mengenal 5 Rice Cooker Low Sugar Pilihan, Penanak Nasi Anti Diabetes!
- 1/2 sdt merica- 1 sdt jintan- 1 batang kayu manis- 5 buah kapulaga- 5 buah cengkeh- 1 1/2 sdt garam- 2 sdt kaldu sapi- 2 sdt gula pasir- 1 1/2 lt air
- Daun adas
Cara membuat nasi kebuli daging sapi di rice cooker:
1. Haluskan ketumbar, merica dan jinten dengan blender. Lalu sisihkan.
2. Kemudian haluskan tomat dan sisigkan. Selanjutnya haluskan bawang merah, bawang putih dan juga jahe.
3. Kemudian tumis bawang merah, bawang putih dan jahe yang sudah dihaluskan.
4. Masukkan serai, kayu manis, daun adas, kapulaga dan cengkeh. Masak hingga matang.
Baca Juga:Mudah Dilakukan, Inilah Cara Memasak Nasi Liwet di Rice Cooker
5. Setelah matang, masukkan tomat yang sudah dihaluskan, masak hingga matang dan masukkan jinten, lada dan ketumbar halus. Masak hingga harum.
5. Tambahkan 1 1/2 lt air, tambahkan potongan daging sapi, santan dan bumbu kari instan. Masak hingga mendidih dan matang. Tambahkan juga garam, gula pasir dan kaldu bubuk. Masak hingga empuk. Lalu matikan api.