Tanpa perlu pengolahan lain-lain, daun salam ini dapat mengusir kutu beras dan tidak akan kembali.
Pertama, letakkan beras yang sudah dibersihkan pada wadah yang kering dan longgar.
Hindarkan beras dari tempat yang memicu kelembapan.
Simpan beras dalam wadah dan kedap udara, sebelumnya kamu bisa memasukkan daun salah di dalamnya.
2. Cengkih
Meski tak selalu ada di dapur, Anda bisa memanfaatkan minyak cengkih agar beras awet dan dapat mengusir kutu dari beras.
Selain digunakan untuk disinfektan, minyak cengkih juga dapat digunakan untuk membersihkan area penyimpanan beras agar terhindar dari kutu.
3. Bawang putih
Cara selanjutnya yang wajib Anda coba adalah dengan bawang putih.
Bahan dapur satu ini memang memiliki banyak manfaat luar biasa dan punya aroma yang khas.