Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Sering Diabaikan hingga Akhirnya Parah, ini 14 Tanda Gejala Sakit Ginjal yang Tak Disadari, Mulai Bau Mulut hingga Gampang Capek

Saeful Imam - Sabtu, 05 Juni 2021 | 14:45
Ilustrasi bau mulut.
Pixabay

Ilustrasi bau mulut.

Kondisi ini pada akhirnya bisa menyebabkan pembengkakan di kaki, pergelangan kaki, atau tangan.

Pembengkakan akibat ginjal tidak bisa membuang kelebihan cairan dari tubuh juga bisa terjadi di wajah.

Baca Juga:Meski Dikenal Ampuh Atasi Flu dan Batuk, Waspada Orang dengan Kondisi Ini Tidak Boleh Minum Air Rebusan Daun Serai Terlalu Banyak

8. Makanan terasa seperti logam

Banyaknya limbah dalam darah (disebut uremia) akibat penyakit ginjal dapat membuat rasa makanan berbeda.

Seorang penderita penyakit ginjal mungkin juga memperhatikan bahwa dirinya berhenti suka makan daging atau berat badannya turun karena tidak ingin makan.

9. Bau mulut

Uremia akibat ginjal tidak dapat menyaring limbah dengan baik juga dapat menyebabkan bau mulut.

10. Sakit perut, mual, muntah

Mengapa sakit perut, mual, dan mual bisa menjadi gejala penyakit ginjal?

Tak hanya mengubah rasa makanan dan bau mulut, penumpukan limbah yang parah dalam darah atau uremia juga dapat menyebabkan mual dan muntah.

Kehilangan nafsu makan dapat menyebabkan penurunan berat badan.

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x