Salma merasa tersindir dan kesal, lantas ia menyindir balik melalui cerita Instagram-nya.
“Jika ingin mengingatkan atau menegur orang lain, maka langsung ingatkan kepada orang tersebut tidak usah lewat postingan yang bisa menimbulkan banyak spekulasi serta gossip sana sini ya masnya yang baik, yang paling mengerti pernikahan,” tulis Salmafina pada tahun 2017 silam.