3.Mempromosikan kreativitas dan imajinasi melalui peran dan mengembangkan cerita.
4. Sensorik membuat indra peraba berkembang dengan merasa dan memanipulasi objek dan membentuk pasir.
5.Perkembangan bahasa karena bermain pasir merupakan kegiatan sosial yang membutuhkan berbicara dan mendengarkan, serta mengembangkan kosa kata. Berlatih dan bereksperimen dengan bahasa.