Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Tak Cukup dengan Perawatan Saja, Coba Konsumsi Makanan Ini untuk Kulit Tampak Awet Muda Alami dan Bebas Kerutan

Poetri Hanzani - Minggu, 25 Oktober 2020 | 13:47
Makanan yang dapat membuat kulit tampak lebih muda secara alami
Freepik.com

Makanan yang dapat membuat kulit tampak lebih muda secara alami

Antioksidan yang disebut flavonoid itu juga dapat melindungi sel kulit dari kerusakan akibat oksidasi, melawan peradangan, dan membantu mencegah penyebaran sel kanker.

Baca Juga: Kulit Sehat dan Bebas Jerawat Hanya dengan Ketumbar, Begini Cara Pakainya

Baca Juga: Tak Kalah dari Produk Kecantikan! Biji Nangka Ampuh Cegah Keriput dan Membuat Kulit Wajah Mulus, Seperti Ini Caranya

4. Kedelai

Kandungan isoflavon pada kedelai dapat mengurangi kerutan halus dan meningkatkan elastisitas kulit.

Isoflaovon dapat menjaga kebersihan kulit dan mencegah keriput.

Selain itu, isoflavon juga membantu melindungi kulit dari sinar ultraviolet.

5. Anggur merah

Kulit buah anggur merah mengandung resveratrol yakni senyawa kimia yang membantu melindungi kulit dari kerusakan akibat sinar matahari dan memperlambat proses penuaan.

Resveratrol juga dapat menstimulasi produksi kolagen.

Selain itu, suatu penelitian menemukan senyawa kimia tersebut melindungi sel kulit dari kerusakan oksidatif akibat radikal bebas dan radiasi UV.

6. Teh hijau

Source :Kompas.com

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x