Flaxseed atau biji rami kaya akan asam lemak Omega-3 yang ampuh untuk menyamarkan kerutan di kulit wajah.
Studi dariBritish Journal of Nutrition melaporkan bahwa konsumsi setengah sendok Omega-3 selama enam minggu dapat mengurangi iritasi dan masalah kulit lainnya.
Memakaiskincare
Tak melulu keluar uang selangit untuk merawat wajah. Pada dasarnya, Anda hanya butuh mengaplikasikan sun screensaja ketika akan keluar rumah.
Hal ini dimaksudkan agar Anda terhindar dari paparan sinar matahari langsung dan radikal bebas.
Artikel ini sudah tayang di Nakita.id dengan judul:Aktris Lawas Ini Bangga Pertahankan Imej Seksi di Usia Kepala 5, Tampil 'Hot' dan Awet Muda Enggak Perlu Keluar Ongkos Selangit!