Dia sangat berani dan sangat terlatih," ujarnya pada Senin 14 September 2020.
Syekh Ali Jaber menuturkan dari cara pelaku menusukkan pisau, peristiwa itu tampak terorganisir.
Baca Juga: Sudah Hidup Tenang Terbebas dari Kasus Penggelapan Uang, Irwansyah Tiba-tiba Dikabarkan Kembali Diperiksa Polisi, Ada Apa?
Saat penusukan terjadi Syekh Ali Jaber untungnya masih bisa mengelak.
Jika sedikit sajaia lengah maka pisau bisa saja menusuk kepalanya.“ Kalau saya tidak bergerak, bisa saja pisau itu kena leher atau kepala saya,” terangnya.

Sosok pelaku penusukan Syek Ali Jaber
Oleh sebab itu, ia meminta polisi segera mengusut kasus tersebut.
Tak hanya itu, ia juga meminta mencari orang dibalik penyerangan itu.
Baca Juga: Kisah Kelam Jaksa Pinangki! Bukannya Mengurus Suaminya yang Sakit Parah, Ia Malah Selingkuh dan Menikah dengan Perwira Polisi“ Mohon dihukum karena kita negara hukum, jangan main hakim sendiri,” ujarnya.“ Saya punya kepercayaan besar sama polisi, jangan disalahgunakan. Selesaikan dengan fokus, selidiki, tenang dan saya akan sabar menunggu keadilan ini,” ujarnya.