Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Via Vallen Terlanjur Ditampar Kenyataan, Pelaku Pembakaran Mobil Bicara Ngelantur Soal Sang Biduan: Istriku, Dia Enggak Pernah Pulang

Yosa Shinta Dewi - Kamis, 30 Juli 2020 | 19:00
Via Vallen
Kolase Instagram Via Vallen

Via Vallen

Via Vallen sebut pelaku pembakaran ngaku jadi suaminya

Via Vallen sebut pelaku pembakaran ngaku jadi suaminya

“Dia ke tetangga-tetangga bilang aku istrinya, kan aneh. Padahal enggak kenal,” sambung Via Vallen.

Baca Juga: Inul Daratista Justru Lakukan Hal Tak Terduga Ini Saat Tak Tega Lihat Via Vallen Bersedih karena Mobilnya Hangus Terbakar, Apa Itu?

Baca Juga: Di Balik Kisah Suksesnya Menjadi Pedangdut, Inul Daratista Justru Mengaku Pernah Mengalami Hal Pahit Hingga Muntah Darah Karena Ini

Dan yang membuat Via Vallen semakin khawatir, si pelaku membawa alat perdukunan.

Hal itu diketahui setelah pihak kepolisian memeriksa tas yang dibawa oleh pelaku.

“Tapi dia datang di tasnya bawa alat-alat perdukunan gitu.

"Pas waktu diperiksa polisi isinya itu alat perdukunan, ada jenglot, ada bulu-bulu perindu, ada bambu kuning,” ucap Via Vallen lagi.

Meski demikian, Via masih diberi keselamatan jiwa atas kejadian itu. Hanya saja mobil yang dibelinya dengan jerih payah harus ludes terbakar.

“Baru dua tahun (mobilnya) ya banyak kenangannya.

Jadi mobil itu buat saya mewah banget ya, terus belinya harus ngumpulin uang, off air pokoknya jarang di rumah, tidur juga kurang buat beli mobil itu,” ucap Via Vallen.

Diberitakan sebelumnya, mobil Toyota Alphard milik Via Vallen terbakar pada Selasa (30/6/2020) dini hari sekitar pukul 03.30 WIB.

Source :Kompas.com

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x