Kemudian logistik, pangan, sembako Rp 25 triliun, Bantuan Langsung Tunai (BLT) Rp 31,8 triliun.
Kepala Badan Kebijakan Fiskal (BKF) Kemenkeu Febrio Kacaribu menambahkan anggaran ketiga perlindungan sosial tahun program PEN 2021 tidak akan sebesar tahun ini.
Rencana itu dengan harapan, implementasi di tahun ini sudah mulai terasa manfaatnya.
"Di tahun depan akan kita lanjutkan karena Covid-19 ini meningkatkan angka pengangguran, meningkatkan juga angkka kemiskinan. Jadi memang harus dilanjutkan," kata febrio Senin (20/7/2020).
Artikel ini telah tayang di tribunpontianak.co.id dengan judul KABAR BAIK! Menkeu Pastikan Bantuan Stimulus Covid-19 Diperpanjang Hingga 2021 Cek Bantuan Apa Saja