4. Mencegah kanker
Makan bawang putih secara teratur dapat melindungi Anda dari beberapa jenis kanker, terutama kanker usus besar.
Menurut Institut Kanker Nasional AS, penelitian di China mengungkapkan bahwa konsumsi bawang putih bersama dengan bawang dan daun bawang bisa menurunkan risiko kanker esofagus dan perut.
5. Mengobati infeksi jamur
Allicin dalam bawang putih memiliki sifat anti-jamur, yang mengobati berbagai infeksi jamur pada vagina seperti kandidiasis kronis dan sindrom ragi hipersensitivitas.
6. Mencegah infekai kulit dan mulut
Sifat antimikroba bawang putih sangat membantu sebagai solusi topikal untuk kulit dan mulut.
7. Mencegah kerontokan rambut
Bawang putih mengandung banyak allicin yang merupakan senyawa berbasis sulfur.
Kondisi ini membantu mencegah kerontokan rambut dan juga meningkatkan pertumbuhan rambut baru.