Yuk Melamar! Lowongan Kerja Terbaru BCA Untuk SI dan Diploma, Lamaran Paling Lambat Diterima Desember 2020
GridHITS.id -Bagi yang sedang mencari pekerjaan, salah satu bank terbesar di Indonesia sedang membuka lowongan pekerjaan.
Lamaran paling lambat diterima pada bulan Desember 2020.
Ini jelas menjadi kabar baik bagi lulusan sarjana maupun diploma.
Berikut beberapa posisi lowongan tersebut:
1. Data Center Network Engineer
Posisi Pekerjaan : Experienced
Lokasi : Jakarta
Open Date : 01-01-2020
Close Date : 31-12-2020
Gambaran Pekerjaan :Seorang Data Center Network Engineer berperan untuk mengelola jaringan data center dan kantor pusat yang meliputi Network Internet Banking & e-Channel, Network Intranet, Network Host to Host & WAN (Network Business Partners, ATMs, Branches, & EDCs), Network Remote Office & LAN Head Quarter, serta Network Monitoring & Security.
Tidak hanya itu, seorang Data Center Network Enginner juga bertugas untuk merancang desain jaringan yang memenuhi prinsip Secure, Scalable, dan Always On serta mempersiapkan konektivitas untuk mendukung deployment aplikasi, event BCA, dan support user terkait kebutuhan network.
Persyaratan :- Minimal lulusan S1 dari jurusan Teknik Komputer, Teknik Elektro, Teknik Informatika- IPK minimal 2,75 (skala 4,00)- Usia maksimal 26 tahun- Mempunyai sertifikasi network dapat menjadi nilai lebih- Memiliki kemampuan programming dapat menjadi nilai lebih- Mampu berbahasa Inggris dengan baik- Memiliki pengetahuan teknis networking LAN, router, routing dan switching (cisco)- Memiliki pengetahuan teknis security- Memiliki interpersonal skill yang bagus dan mampu bekerja sama dalam tim- Bersedia bekerja di luar jam kantor- Memiliki pengalaman kerja di bidang yang sama minimal 2 tahun
2.Senior IT Engineer
Posisi Pekerjaan : Experienced
Lokasi : Jakarta
Open Date : 01-01-2020
Close Date : 31-12-2020
Gambaran Pekerjaan:Perkembangan teknologi yang kian pesat merupakan salah satu tantangan yang harus dihadapi oleh semua perusahaan di Indonesia, termasuk BCA. Menjawab tantangan ini, BCA terus mengedepankan inovasi agar dapat senantiasa menjadi bank yang dapat diandalkan oleh masyarakat. Inovasi yang dilakukan BCA selama ini membutuhkan dukungan dari semua pihak terutama bagian IT. Beberapa kebutuhan untuk posisi senior untuk di Jakarta adalah Senior Mobile Application Developer, Senior IT Application Security Engineer, Senior IT DevOps Engineer. Sementara kebutuhan posisi senior di Yogyakarta adalah Senior IT Application.
Persyaratan:
Minimal lulusan S1 dari jurusan yang berhubungan dengan ITIPK minimal 2,75 (skala 4,00)Pengalaman bekerja minimal 5 tahunUsia maksimal 35 tahunMemiliki kemampuan analisis, koordinasi, dan problem solving yang baikFamilier dengan Agile / ScrumPenempatan di Jakarta / YogyakartaMobile Application Developer, diharapkan familier dengan Docker dan Kubernetes, serta dengan web service dan serverless architecture. Berpengalaman dan familier dengan salah satu Android/iOS native dan Flutter/React native. Menguasai salah satu modern framework seperti Angular, React, atau Vue, serta Git dan Git workflow. Familier dengan MongoDB, Elasticsearch, Redis/Memcached. Familier dengan UI/UX design tools, seperti Sketch, Figma atau AdobeXD. Nilai tambah jika menguasai CI/CDSenior IT Application diharapkan memiliki kemampuan untuk penguasaan teknologi/aplikasi dengan baik, serta berpengalaman dalam pengembangan dan deployment aplikasi web, desktop, maupun mobile.Senior IT Application Security Engineer diharapkan memiliki pengetahuan mengenai Security Threat dan OWASP/SAST/DAST/RASP/DEVSECOPS, serta berpengalaman dalam mengintegrasikan aspek security ke dalam SDLCSenior IT DevOps Engineer diharapkan memiliki pengalaman dalam pengembangan aplikasi dan melakukan implementasi DevOps, serta memiliki pengetahuan mengenai Cloud Architecture/Platform (infrastuktur)Tahapan Seleksi :Seleksi administrasi, Psikotes, Wawancara Rekrutmen, Wawancara User, Tes Kesehatan.
3.Personal Banker
Posisi Pekerjaan : Experienced
Lokasi : Jakarta, Bekasi, Bogor, Surabaya
Open Date : 01-01-2020
Close Date : 31-12-2020
Gambaran Pekerjaan :Menjadi bank swasta terbesar di Indonesia merupakan suatu pencapaian dan sekaligus juga tantangan bagi BCA untuk terus mempertahankan posisinya. Tentunya dibutuhkan insan-insan muda yang potensial dan kreatif untuk tetap mempertahankan kesuksesan dan menjawab tantangan yang ada. Ingin ikut berperan serta dan mengambil bagian dalam kesuksesan tersebut?
BCA membuka kesempatan bagi Anda untuk bergabung sebagai Personal Banker, dimana Anda akan mendapatkan kesempatan untuk menangani Nasabah premium (High Net Worth) di BCA secara langsung. Seorang Personal Banker akan menjalin relasi jangka panjang dengan para nasabah, khususnya dalam mengelola portfolio mereka. Sebelum terjun langsung menemui Nasabah, Personal Banker di BCA akan mendapatkan pembekalan mengenai berbagai pengetahuan perbankan.
Kesempatan ini terbuka lebar bagi anda yang sedang meniti karir menyukai tantangan, serta memiliki pengalaman berkepemimpinan dalam berorganisasi.
Persyaratan :Pengalaman bekerja minimal 3 tahun, sebagai Sales/Marketing di Industri Finansial.Minimal IPK 2.75 dari skala 4.00Latar belakang pendidikan minimal S1Usia maksimal 29 tahunBerpenampilan menarikProaktif dan memiliki inisiatif yang tinggiMenyukai tantanganMemiliki kemampuan analisa yang baikMemiliki kemampuan interpersonal yang baikMemiliki kemampuan negosiasi yang baikMampu bekerja dibawah tekananTahapan Seleksi :Seleksi administrasi, Psikotes, Wawancara Rekrutmen, Wawancara User, Tes Kesehatan.
4.Relationship Officer
Posisi Pekerjaan : Program
Lokasi : Jakarta, Bandung, Semarang, Yogyakarta, Surabaya, Jayapura, Medan, Pekanbaru, Batam, Palembang, Jambi, Lampung, Malang, Balikpapan, Pontianak, Banjarmasin, Samarinda
Open Date : 01-01-2020
Close Date : 31-12-2020
Gambaran Program:BCA turut berperan penting dalam kemajuan perekonomian negara dengan memberikan dukungan finansial bagi masyarakat khususnya nasabah. Untuk mewujudkan kepercayaan penuh nasabah, BCA senantiasa memberikan dukungan finansial bagi nasabah melalui solusi-solusi perbankan yang sesuai dengan kebutuhan mereka. Untuk itu lah Relationship Officer BCA berperan untuk memastikan nasabah mendapatkan solusi keuangan yang sesuai dengan kebutuhan para nasabah termasuk melakukan analisa kelayakan kredit bagi calon debitur.
BCA mempersiapkan program pelatihan yang intensif selama 1 tahun agar para Relationship Officer dapat menjalankan perannya dengan optimal. Lulusan Program Relationship Officer akan di angkat langsung menjadi karyawan tetap di kantor cabang BCA. Selama pelatihan, peserta akan mendapatkan uang saku, jaminan kesehatan, tunjangan hari raya, tunjangan akhir tahun dan tentunya pelatihan yang berkualitas dari BCA.
Cari tau lebih lanjut : https://karir.bca.co.id/marketeers
Persyaratan :Pendidikan minimal S1 dari semua jurusan
Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 2.75 dari skala 4.00
Usia maksimal 24 tahun
Memiliki minat terhadap kewirausahaan dalam dunia kerja
Memiliki kemampuan analisa yang baikMemiliki kemampuan interpersonal yang baikMemiliki kemampuan negosiasi yang baikMampu bekerja dibawah tekananMemiliki keinginan berprestasiBelum menikah dan bersedia untuk tidak menikah selama pendidikanBersedia menjalani ikatan dinas setelah pendidikanTahapan Seleksi :Seleksi administrasi, Psikotes, Wawancara Rekrutmen, Wawancara User, Tes Kesehatan.
5. Sekretaris
Posisi Pekerjaan : Staf
Lokasi : Jakarta
Open Date : 01-01-2020
Close Date : 31-12-2020
Gambaran Pekerjaan :Seiring dengan perkembangan jaman, waktu telah menjadi hal yang utama dan berharga. Oleh karena itu, dibutuhkan seseorang dengan kemampuan yang dapat mengatur segala hal menjadi sesuatu yang terperinci rapi dan teratur. Begitu juga dengan BCA yang dimana segala aktivitas harus dilakukan dengan efektif dan efisien. Dalam memberikan dukungan yang dibutuhkan, keterlibatan seorang sekretaris sangatlah besar.
Tidak hanya berpenampilan menarik, sekretaris di BCA harus memiliki kemampuan komunikasi yang baik dan juga ramah. Selain itu, sekretaris di BCA harus piawai dalam mengerjakan tugas – tugas adminstratif seperti mengatur jadwal atasan dan melakukan dokumentasi arsip serta tugas – tugas lainnya.
Persyaratan :Pendidikan minimal D3 (sedang melanjutkan S1) dari jurusan Sekretaris / Manajemen / Ekonomi / Ilmu Komunikasi / Public Relation / Administrasi Niaga dan jurusan terkait lainnyaIndeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 2.75 dari skala 4.00Wanita dengan usia maksimal 26 tahunMemiliki kemampuan berbahasa Inggris merupakan nilai tambahMemiliki pengalaman kerja sebagai sekretaris / sekretaris direksi merupakan nilai tambahMenguasai Microsoft OfficeBerpenampilan menarikRamah dan mampu berkomunikasi dengan baikPenempatan di Jabodetabek (Kantor Cabang & Kantor Pusat)Tahapan Seleksi :Seleksi administrasi, Psikotes, Wawancara Rekrutmen, Wawancara User, Tes Kesehatan.
6. MDP
Management Development Program (MDP)
Posisi Pekerjaan : Program
Lokasi : Jabodetabek, Semarang, Surabaya
Open Date : 01-01-2020
Close Date : 31-12-2020
Program Preview:BCA menantang para lulusan baru yang berkualitas untuk bergabung dalam Management Development Program (MDP).
Selama 1 tahun masa pendidikan, Anda akan mendapatkan pengetahuan yang mendalam mengenai perbankan (operasional, pemasaran, analisa, dll). Pembelajaran yang terbaik serta para mentor pilihan akan mendampingi serta mempersiapkan Anda selama pendidikan untuk menjadi profesional yang unggul di era revolusi industri 4.0.
Persyaratan:Senang belajar dan menyukai tantanganMemiliki jiwa kepemimpinan, serta memiliki interpersonal dan komunikasi yang baik Tertantang untuk ditempatkan di berbagai area di Indonesia, sesuai kebutuhan perusahaanTerbuka untuk lulusan baruMinimal pendidikan S1IPK minimal 3.00 (S1) / 3.25 (S2)Usia maksimal 24 tahun (S1) / 26 tahun (S2) Tahapan SeleksiTes Online, Psikotes, Dinamika Kelompok, Wawancara, Tes Kesehatan