Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Jangan Asal! Ini Tips dan Trik Memilih Pembalut yang Nyaman dan Sehat untuk Dipakai Saat Menstruasi

Aullia Rachma Puteri - Jumat, 10 Juli 2020 | 12:00
Cara memilih pembalut yang nyaman dan sehat saat dipakai
Freepik

Cara memilih pembalut yang nyaman dan sehat saat dipakai

Jangan Asal! Ini Tips dan Trik Memilih Pembalut yang Nyaman dan Sehat untuk Dipakai Saat Menstruasi

GridHITS.id - Ketika menstruasi, setiap wanita pasti memerlukan pembalut.

Pembalut sendiri memiliki berbagai macam produk yang tersebar di pasaran saat ini.

Namun jangan salah, ternyata dari semua pembalut ada yang tak sehat dan cendrung berbahaya.

Nah, pembalut yang berbahaya ini malah jadi masalah bagi organ intim wanita.

Orgna intim wanita yang yang salah menggunakan pembalut saat menstruasi malah memicu berbagai macam penyakit.

Baca Juga: Didiagnosis Idap Takikardia, Kenali Gejala hingga Penyebab Penyakit yang Buat Jessica Iskandar Harus Jalani Serangkaian Tes Kesehatan

Baca Juga:Ketahui Caranya Tampil Cantik dan Sehat Bahkan Pada Saat New Normal, Ikuti Panduannya dari Pakar Kecantikan

Inilah beberapa tips untuk Anda dalam memilih pembalut yang nyaman dan sehat.

1. Daya Serap

Pastikan untuk memilih pembalut dengan daya serap yang cukup tinggi.

Source : Style Craze

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x