Follow Us

Coba Sekarang Juga, Agar Nasi Pulen dan Tidak Menggumpal Terapkan Cara Mencuci Beras yang Benar Seperti Ini

Ela Aprilia Putriningtyas - Sabtu, 11 Juli 2020 | 11:00
Beras
Tribun Madura - Tribunnews.com

Beras

Rupanya mencuci beras hitam, hitam, atau cokelat tak perlu lebih dari 3 kali.

Sebab kulit luar dari beras merah tidak mengalami proses penggilingan dan pengelupasan secara berlebihan.

Otomatis bran akan tetap utuh pada beras merah.

Baca Juga: Kabar Gembira yang Bikin Tenang, Pemerintah Umumkan Stok Pangan Nasional Aman Hingga Juni 2020, Jokowi : Beras Surplus 6,4 Juta Ton

Baca Juga: Demi Sesuap Nasi, Pria Ini Nekat Mencuri Beras di Warung Hingga Buat Polisi Berikan Sumbangan

Mencuci beraneka jenis beras tersebut cukup dua kali saja.

Bran yang masih ada pada butiran beras juga jadi salah satu alasan mengapa beras merah lebih sehat daripada beras putih.

Bran yang menyelimuti butiran beras kaya akan serat, mineral (zat besi, zink, kalium, mangan, dan natrium), juga vitamin B.

Kandungan baik pada bran secara alami mampu membersihkan saluran pencernaan.

Nah, jika sudah paham mulai sekarang jangan hilangkan kulit luar pada beras merah dan tak perlu dicuci terlalu lama.

Artikel ini sudah tayang di Nakita.id dengan judul Rupanya Begini Cara Buat Nasi Pulen dan Tidak Menggumpal dengan Teknik Mencuci Beras yang Benar

Source : Nakita.ID

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular