- Siapkan air biasa, jika menghendaki boleh menggunakan air hangat 330 ml.
- Potong 3 siung bawang putih, kemudian iris tipis.
- Masukkan potongan bawang putih ke dalam air dan diamkan selama kurang lebih 6 jam.
- Air rendaman bawang putih ini pun sudah siap diminum setiap pagi saat perut kosong.
Selamat mencoba!
Baca Juga: Meski Bawang Putih Diklaim Kaya Manfaat Rupanya Picu Efek Samping Bagi Kesehatan, Apa Saja?