Coba-coba Minum Jus Jahe Lemon Selama Seminggu, Perempuan ini Kaget dan Malah Ketagihan dengan Hasilnya
GridHITS.id - Kesehatan dan penampilan adalah dua hal penting bagi wanita.
Kabar baiknya, untuk tampil cantik dan murah tak perlu biaya mahal.
Salah satunya dengan mengonsumsi minuman berkhasiat perpaduan jahe dan lemon, yang dapat dirasakan manfaatnya oleh tubuh.
Jahe dikenal sebagai salah satu rempah dengan segudang manfaat kesehatan.
Selain untuk menghangatkan tubuh, jahe disebut ampuh meredakan gejala flu seperti pilek, batuk, dan tenggorokan gatal.
Jahe juga kerap diolah menjadi campuran berbagai minuman, seperti air jahe madu, teh jahe, hingga kopi jahe.
Baca Juga:Sedikit yang Tahu, Jahe yang Dikenal Berkhasiat Memiliki Efek Samping Tak Teduga ini!
Baca Juga:Bila Ingin Langsing Tapi Sulit, Coba Setiap Pagi Minum Air Jahe Bahkan Cegah Risiko Alzheimer
Hal itu tidak lepas dari nikmatnya sensasi pedas ketika mengonsumsi tanaman empon-empon ini.
Melansir dariMSN,seorang perempuan bernama Amanda McCoy mencoba mengonsumsi jahe dengan cara berbeda.
Ya, perempuan ini menjadikan jahe sebagai jus atau minumansmoothies.