Follow Us

Akhirnya Kabar Baik Datang Juga, Periset Dunia Sukses Ujicoba Vaksin Covid-19 dan Siap Diedarkan 4 Bulan Lagi!

Saeful Imam - Jumat, 01 Mei 2020 | 20:54
Berhasil Diujicobakan pada 6 Monyet, Ilmuwan Dunia Produksi 1 Juta Dosis Vaksin Covid-19 dan Targetkan Akan Siap Didistribusi September Nanti
Ilustrasi vaksin(Shutterstock) via KOMPAS.com

Berhasil Diujicobakan pada 6 Monyet, Ilmuwan Dunia Produksi 1 Juta Dosis Vaksin Covid-19 dan Targetkan Akan Siap Didistribusi September Nanti

Akhirnya Kabar Baik Datang Juga, Periset Dunia Sukses Ujicoba Vaksin Covid-19 dan Siap Diedarkan 4 Bulan Lagi!

GridHITS.id - Wabah corona masih merajalela di seluruh dunia.

Berbagai pihak mencoba berbagai cara, termasuk membuat obat dan vaksin untuk menekan penyebaran corona.

Kabar baik itu akhirnya datang juga di tengah pandemi corona.

Baca Juga: Baru Saja Ditangkap Polisi, Ketua RT Penolak Jenazah Perawat Kembali Dilanda Musibah Baru, Apa?

Baca Juga: Peneliti ITB : Bila Pemerintah DKI Jakarta Ambil Kebijakan ini, Korban Covid-19 Tak Akan Mencapai Angka Puluhan Ribu

Vaksin corona buatan Jenner Institute di Universitas Oxford terbukti efektif mencegah infeksi Covid-19 pada monyet.

Keberhasilan ini mendorong produsen vaksin terbesar di dunia, yakni Serum Institute di India, untuk bersiap memproduksi vaksin Oxford secara massal dalam beberapa bulan ke depan.

Dilansir dari South China Morning Post (SCMP), hari ini (29/4/2020), vaksin buatan Oxford yang pada saat ini bernama "ChAdOx1 nCoV-19" telah diujikan pada enam monyet rhesus di Rocky Mountain Laboratory, National Institutes of Health, Montana, Amerika Serikat.

Pada bulan lalu, keenam monyet disuntik kandidat vaksin dan dipaparkan pada virus corona SARS-CoV-2 dalam jumlah besar.

Setelah 28 hari berlalu, tidak ada satu pun monyet yang jatuh sakit.

Source : Kompas

Editor : Saeful Imam

Baca Lainnya

Latest