Follow Us

Dijamin Ampuh! Begini Cara Buat Disinfektan Alami Untuk Tangkal Virus Corona Hanya Bermodal Cairan Pemutih

Safira Dita - Minggu, 22 Maret 2020 | 10:00
Begini Cara Buat Disinfektan Alami Untuk Tangkal Virus Corona Hanya Bermodal Cairan Pemutih
Tribun Palembang

Begini Cara Buat Disinfektan Alami Untuk Tangkal Virus Corona Hanya Bermodal Cairan Pemutih

Akan tetapi, bahan ini mudah dinonaktifkan jika terdapat bahan organik.

Baca Juga: Kabar Baik! Wirang Birawa Ramal Wabah Virus Corona Segera Lenyap! ini Caranya

Baca Juga: Respons Tegas Sekjen DPR Saat Tahu Krisdayanti Liburan di Tengah Wabah Corona hingga Kekhawatiran Yuni Shara: 'Akan Kami Didik, Kami Panggil'

Bahan aktif yang ada di dalam cairan pemutih yaitu sodium hipoklorit yang memiliki beragam fungsi.

"Efektif membunuh bakteri, jamur, dan virus, termasuk virus influenza," kata dia

Seperti disebutkan di atas, pembuatan cairan disinfektan bisa dilakukan dengan mencampur air dan cairan pemutih pakaian atau pembersih lantai.

Joddy menyebutkan, cairan pemutih pakaian yang biasa digunakan sehari-hari bisa dilarutkan bersama air biasa dengan perbandingan 1:100.

"Anjuran dari WHO seperti berikut, pengenceran 5 persen sodium hipoklorit dengan perbandingan 1:100 biasa dianjurkan. Gunakan 1 bagian bahan pemutih untuk 99 bagian air ledeng dingin (pengenceran 1:100) untuk disinfeksi permukaan," kata Joddy.

Bahan pemutih yang telah diencerkan ini dapat mendisinfeksi dalam waktu kontak 10-60 menit

Joddy mengingatkan pentingnya memperhatikan takaran perbandingan penggunaan cairan pemutih dan air.

Baca Juga: Stok Masker dan Hand Sanitizer Langka Akibat Virus Corona, Oknum yang Ketahuan Menimbun Terancam Hukuman 5 Tahun Penjara

Baca Juga: Warga Indonesia Wajib Tahu! Begini Penggunaan Masker yang Benar Agar Tak Tertular Virus Corona Menurut WHO

Source : Kompas.com

Editor : Safira Dita

Baca Lainnya

Latest