Dirinya mengungkapkan bahwa kondisi putranyakini semakin membaik.
Ia juga mengungkapkan rasa terimakasih atas perhatian teman-temannya.
Namun sayangnyaarka belum boleh dijenguk.

anak kedua Tantri kotak dirawat di rumah sakit
"ARKA sedang perawatan intens tapi alhamdulillah kondisinya semakin membaik kok,"
"Untuk semua yg dari kemarin kasih info apa pun terima kasih ya kalian punya hati yang murni. Untuk semua teman2 makasih ya perhatiannya, maaf ARKA tidak boleh dijenguk," tulis personel band "Naff" itu.
Takhanya itu bahkan Ardan mengingatkan para orangtua untuk memperhatikan anaknya.
Baca Juga: Begini Kondisi Ririn Ekawati Saat Keluar dari Polres Jakarta Barat Terkait dengan Kasus Narkoba
"Pesan untuk semua jaga kondisi badan ya, makan yang benar, istirahat yg benar, kelola stresnya, kalau tidak ada perlu yg mendesak hindari kontak dgn kerumunan sdg subur-suburnya virus bakteri. Panik jangan waspada harus!," pungkasnya.