GridHITS.id- Cinta membuat rasionalitas seakan tidak berarti.
Misalnya saja, saat seseorang terlanjur cinta dengan pasangannya maka segala hal rela dilakukan.
Hal ini terjadi pada wanita asal India bernamaSwati Srivastava.
Ia rela mengeluarkan dana untuk melakukan operasi keperawanan.
Swati Srivastava melakukanhymenoplastyadalah istilah untuk rekontruksi kembali selaput dara pada wanita agar dapat kembali perawan.
Melansir daritimesofindia.indiatimes.com,Swati Srivastava melakukan operasihymenoplastysebelum ia menikah.
DiketahuiSwati Srivastava memiliki kehidupan yang buruk di masa lalu yang menyebabkan dirinya tak lagi perawan.
Punya gambaran pernikahan yang suci dengan laki-laki pilihan keluarganya,Swati Srivastava rela melakukan operasi.
Namun keputusanSwati Srivastava melakukanoperasihymenoplasty ini berakhir menyakitkan.
Lantas, apa yang membuatSwati Srivastava menyesali keputusannya itu? Begini kronologinya.