Follow Us

Niat Hati Redakan Nyeri Haid Usai Minum Air Rendaman Kembang Sepatu, Wanita Ini Kaget Berat Badannya Ikut Turun Drastis

Safira Dita - Senin, 25 Mei 2020 | 15:00
Manfaat kembang sepatu untuk kesehatan.
Freepik.com

Manfaat kembang sepatu untuk kesehatan.

Menurut penelitian yang diterbitkan dalam Food Chemistry, kembang sepatu sudah dikanal lama jadi salah satu bunga yang bisa diolah untuk pengobatan herbal.

Baca Juga: Kabar Duka dari Steven Rumangkang, Angel Karamoy Rela Mandikan Jenazah Mantan Mertuanya hingga Akui Dapat Wasiat Ini

Sama hal yang dengan teh pada umumnya, berdasarkan penelitian USDA, satu cangkir teh kembang sepatu tidak mengandung kalori.

Dengan begitu sangat cocok untuk Moms yang ingin menurunkan berat badan.

Wanita ini buktikan manfaat kembang sepatu untuk kesehatan.
YouTube/ Modern Gabby

Wanita ini buktikan manfaat kembang sepatu untuk kesehatan.

Hal tersebut juga dituturkan oleh seorang wanita bernama Gabby.

Niatnya ingin meredakan nyeri haid dengan teh kembang sepatu.

Gabby tak menyangka kalau berat badannya juga ikut turun dalam waktu yang singkat.

Nah, sekarang simak yuk cara membuat air rendaman ataupun teh kembang sepatu.

Pertama, siapkan kembang sepatu tiga kuncup dan air hangat 200 ml.

Baca Juga: Bak Ucapan Adalah Doa, Senada dengan Harapan Sang Ibu Mertua, Ahli Tarot Kondang Ini Singgung Kesetiaan BCL: 'Bener-bener Adil'

Kedua, bersihkan kembang sepatu.

Source : YouTube, healthline.com, litbang pertanian, livestrong.com

Editor : Safira Dita

Baca Lainnya

Latest