Dengan begitu, setiap muslimah akan berani tampil percaya dirisaat menggunakannya.
Setiap wanita juga akan terlihat semakin cantik.
3. Elegant
Pilihlah pakaian dengan harga terjangkau.
Meski begitu, pastikan pakaian itu elegant hingga terlihat indah saat dipandang.
4. Comfort
Ini yang paling penting.Pakaian harus nyaman karena selama berjam-jam menempel di tubuh.
Pakaian dengan bahan panas akan membuat kulit gerah, mudah rusak, dan tidak nyaman di kulit.
Jawhara Syari telah hadir selama 8 tahun di tanah air.
Salah satu pionir brand lokal syari terkemuka di Indonesia ini kini merayakan 8 tahun perjalanannya melalui beberapa rangkaian, seperti annual fashion show, coaching clinic, dan intimate press conference bersama dengan Jawhara Lovers dan rekan-rekan media.
Konsep utamaJawhara Syari adalah modern, trendy, elegant, dan comfort.
Dalam pagelaran fashion show tersebut, Jawhara memamerkan koleksi terbaru dalammenyambut Hari Ramadhan yang terinspirasi dari keindahan dan kemegahan IstanaAlhambra di Spanyol.