GridHITS.id -Facebook adalah salah satu media sosial paling canggih yang hadir pada saat ini.
Walaupun sudah muncul semenjak lama, diketahui Facebook begitu digemari oleh penggunanya.
Facebook memang aplikasi media sosial yang begitu canggih.
Namun, terkadang masih kerap ditemui masalah saat menggunakan Facebook.
Salah satunya ketika ingin melakukan login di akun Facebook yang dimiliki.
Banyak orang yang masih bingung untuk mengatasi masalah login di Facebook.
Apa sih hal yang bisa dilakukan untuk mengatasi hal ini?
Jika Anda penasaran, Anda bisa melakukan pelaporan masalah masuk Facebook.
Baca Juga: Ini Cara Mengubah Nama Halaman Facebook, Apa Saja Sih Fitur-fiturnya?
Anda bisa melakukan pelaporan melalui Pusat Bantuan Facebook.
Bagaimana cara menyelesaikan masalah login melalui Pusat Bantuan?