Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Jangan sampai Jadi Korbannya! Begini Modus Penipuan Pinjaman Online Lewat WA dan Bagaimana Cara Mengatasinya, Begini Langkah yang Harus Dilakukan

Averus Al Kautsar - Minggu, 22 Januari 2023 | 22:00
Jangan sampai Anda jadi korban terbaru dari penipuan pinjaman online lewat WA.
Freepik/wayhomestudio

Jangan sampai Anda jadi korban terbaru dari penipuan pinjaman online lewat WA.

GridHITS.id - Jangan sampai Anda jadi korbanpenipuan pinjaman online lewat WA.

Bagaimana cara mengatasi penipuan pinjaman online lewat WA yang memakan banyak korban?

Simak penjelasan lengkapnya hanya di artikel ini!

Kecanggihan teknologi pada saat ini memang begitu luar biasa.

Beragam perkembangan itu begitu membantu kerja manusia di berbagai bidang.

Namun, hal ini nyatanya juga menjadi sebuah bumerang.

Maraknya Penipuan Online

Banyak orang tak bertanggung jawab yang justru memanfaatkan hal tersebut untuk melakukan penipuan.

Salah satu penipuan yang kini terjadi adalah penipuan online melalui WA.

Penipuan tersebut biasanya berupa pesan WA yang masuk dengan penawaran pinjaman online dengan jumlah fantastis.

Isi pesannya seperti, "Pengajuan pinjaman Rp 10.000.000 sudah diberi persetujuan. Silahkan klik di tautan ini untuk menarik dana."

Dalam pesan WA yang dikirim tersebut juga biasanya menyematkan link yang bertujuan agar diklik oleh sang penerima pesan.

Source : GridHits.ID

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x