Tentu saja cara ini membutuhkan bantuan pihak ketiga sepertiIGFonts,Instagram Fonts, atauLingoJamuntuk mengonversi teks biasa Anda menjadi teks keren.
2. Menjadwalkan postingan
Salah satu fitur yang belum ada pada akun instagram salah satunya postingan yang bisa diunggah sesuai jadwal.
Tapi tak perlu khawatir, untuk mengunggah postingan dengan jadwal bisa dilakukan dengan pihak ketiga.
Masuk dan unduh aplikasi pada laman later.com untuk membuat postingan Instagram sesuai jadwal.
3. Mengoptimalkan bio
Tips dan trick rahasia Instagram berikutnya adalah mengoptimalkan bio untuk halaman Explore.
Berikut cara yang disarankan:
- PilihEdit Profildi profil Instagram Anda, dan bukaBio.
- Tambahkan kata kunci untuk mendeskripsikan merek Anda di baris pertama bio Anda.
- Di baris berikutnya, tambahkan tagar untuk mempromosikan profil Anda>klikKirim
Baca Juga: Mudah! Cara Mengetahui Unfollowing di Instagram Langsung Ketahuan