Berikutnya menetapkan anggaran di mana berfungsi sebagai kontrol untuk iklan yang akan dikeluarkan.
Ada dua cara mengalokasikan pembelanjaan media yakni dengan pengeluaran media harian atau pembelanjaan media seumur hidup.
Saat mengatur pembelanjaan media, perhatikan juga perbedaan antara CPM dan CPC.
CPM adalah biaya per setiap 1.000 tayangan (atau setiap 1.000 kali iklan Anda ditampilkan) sedangkan CPC berarti setiap kali seseorang mengklik bagian iklan Anda yang membawanya ke situs web atau aplikasi Anda, Anda membayar.
Sekarang kamu bisa memutuskan di mana akan menjalankan iklan di umpan berita seluler, umpan berita desktop, dan di sisi kanan layar Anda (kolom kanan).
Bahkan Facebook Ads Manager juga bisa diterapkan pada Instagram.
Sekarang masuk pada tahap pembuatan iklan yang menarik dengan dukungan foto.
Setelah membuat iklan Facebook Anda, klik tombol hijau "Pesan".
Sekarang saatnya untuk memantau iklan yang dibuat pada Facebook ads manager.
Perhatikan frekuensi seseorang mengklik iklan, tayangan dan tingkat konversi.
Nah itu tadi berbagai info terkait cara Facebook Ads Manager.
Baca Juga: Cara Mengembalikan Akun Facebook Lama yang Lupa Password dan Email