Follow Us

Cara Membaca Pesan yang Sudah Dihapus di Whatsapp Tanpa Aplikasi

Saeful Imam - Kamis, 24 November 2022 | 21:45
Cara hilangkan tanda typing dan online di whatsapp
unsplash

Cara hilangkan tanda typing dan online di whatsapp

- Cadangkan riwayat percakapan whatsapp.

- Uninstall aplikasi WhatsApp yang ada handphone.- Download lagi aplikasi WhatsApp di Google Play Store atau App Store.- Login ke akun WhatsApp.- Pilih opsi Restore untuk mengembalikan seluruh percakapan WhatsApp.

3. Ekspor Chat

Cara ketiga kita bisa melihat pesan whatsapp yang dihapus dengan fitur ekspor chat di WhatsApp. Ada beberapa langkah yang bisa diikuti:

- Buka aplikasi WhatsApp di ponsel, kemudian pilih menu Setting atau Setelan, klik Chat History, dan klik Ekspor Chat.

Baca Juga: Anti Ribet! Cara Menyadap WhatsApp Pakai Nomor Telepon Paling Mudah

- Selanjutnya pilih kontak WhatsApp yang ingin diketahui pesan terhapusnya.

- Klik pilihan

- Kita bisa menyertakan Media jika kamu ingin mengembalikan foto, video, atau media lainnya juga.

- Selanjutnya tunggu beberapa saat hingga proses pencadangan pesan selesai.

- Jika sudah, proses transkrip chat dapat disimpan di email ataupun Google Drive.

- Kemudian cek email atau Google Drive untuk melihat pesan WA yang dihapus.

Source : Faq.Whatsapp.com

Editor : Saeful Imam

Baca Lainnya

Latest