Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Perbedaan Ekosistem dan Bioma yang Cukup Mencolok, Jangan Sampai Salah Menyamakan Keduanya!

Rachel Anastasia - Senin, 07 November 2022 | 19:30
Ilustrasi perbedaan ekosistem dan bioma
Pixabay/12019

Ilustrasi perbedaan ekosistem dan bioma

Sehingga, terbentuklah jaring-jaring makanan pada wilayah yang lebih kecil.

Wilayahnya

Seperti yang disebutkan tadi, ekosistem wilayahnya lebih kecil daripada bioma.

Ekosistem ditentukan tidak berdasarkan luas wilayah, tetapi berbagai macam spesies hewan dan tumbuhan yang saling berinteraksi.

Jenis Binatang

Jenis-jenis hewan yang mendiami wilayah ekosistem jauh lebih sedikit dibandingkan dengan bioma.

Namun, mereka tetap berinteraksi dan membentuk jaring-jaring makanan.

Jaring-Jaring Makanan

Jaring-jaring makanan di dalam ekosistem lebih kecil. Namun, bentuk jaring-jaring makanannya masih sama, yaitu produsen (tumbuhan) yang mendapatkan energi matahari akan dimakan oleh konsumen (hewan).

Lalu, spesies hewan tertentu akan memangsa spesies hewan lainnya. Hal ini terus berlanjut hingga predator ada di puncak rantai makanan.

Baca Juga: Jawaban Soal Esai Evaluasi Bab Sosiologi Buku IPS Kelas X Kurikulum Merdeka

Contoh-contohnya:

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x