Baca Juga: Begini Cara Menggunakan Facebook Marketplace, Ikuti Langkahnya!
Banyak orang yang menggunakan media sosial khususnya Facebook untuk mempromosikan produk jasa/barang mereka.
Tak hanya sebagai tempat promosi, Facebook bahkan menyediakan fitur untuk Anda yang ingin membangun bisnis Anda secara online.
Salah satu fitur yang disediakan oleh Facebook adalah Pengelola Bisnis Facebook.
Bagaimanacara menggunakan Facebook bisnis?
Dengan Pengelola Bisnis Facebook, Anda bisa mengelola upaya marketing dalam satu tempat.
Berikut ini adalah beragamhal yang bisa Andalakukandi Pengelola Bisnis Facebook:
- Membuat dan mengelola aset bisnis Facebook.
Aset tersebut dapat berupa Halaman Facebook, akun Instagram, daftar pemirsa, katalog produk, dan lain-lain.
- Mengontrol akses dan izin pengguna.
Anda bisa mengontrol akses dan izin pengguna untuk semua orang yang bekerja di akun iklan, halaman, dan aplikasi Anda, dan menjaga hak kepemilikan semua aset Anda.
- Melacak Iklan