Mendengar penjelasan Ashanty, Anang Hermansyah malah berkilah.
"Jadi kamu terlalu polos, permintaanku ditanggepi polos, itu namanya kamu nggak dewasa itu."
"Kalau dia udah pules nggak denger apa-apa, dia juga nggak tahu bunda," kata Anang Hermansyah.
"Ya, memang ada baiknya jangan sampai tertangkap memori di anak ya," sambung Andhika Pratama.
"Iya, kalau itu aku setuju," tukas Anang Hermansyah.
Artikel ini telah tayang di Sosok.ID dengan judul Mentang-mentang Anak Sudah Pulas, Anang Hermansyah Jadi Main Paksa, Ashanty Marah: Sampai Mati Aku Gak Bakal!