Baca Juga: Mudah Banget! Ini Cara Membuat Facebook Tanpa Email Google Anti Ribet
Facebook memang jadi salah satu medsos yang paling canggih.
Anda bisa membagikan status, video, foto, bahkan hingga bermain game di Facebook.
Walau begitu, Facebook bukannya tanpa masalah.
Terkadang kita akan menemukan kendala yang mengganggu ketika menggunakan Facebook.
Salah satunya adalah akun Facebook kita yang dibajak.
Jangan panik dulu!
Berikut adalah salah satu cara yang bisa Anda lakukan bila akun Facebook Anda dibajak.
Caranya adalah dengan mengunggah data identitas pribadi.
Berikut ini langkahcara mengembalikan akun Facebook yang dibajak:
1. Masukkan nomor telepon atau email beserta kata sandi untuk mengakses akun Facebook.
2. Nantinya akan muncul notifikasi bahwa akun sedang dikunci.