Follow Us

Mudah Banget! Ini Cara Membuat Facebook Tanpa Email Google Anti Ribet

Averus Al Kautsar - Senin, 24 Oktober 2022 | 08:00
Semudah ini cara membuat Facebook tanpa email Google yang harus Anda ketahui.
Pixabay

Semudah ini cara membuat Facebook tanpa email Google yang harus Anda ketahui.

GridHITS.id - Tak banyak orang tahu soal cara membuat Facebook tanpa email Google.

Memangnya bagaimana cara membuat Facebook tanpa email Google?

Jika Anda sedang mencari cara membuat Facebook tanpa email Google, artikel ini adalah jawaban yang tepat untuk Anda.

Simak berikut tahapan-tahapannya!

Media sosial sudah menjadi bagian hidup yang sangat sulit dilepaskan.

Khususnya untuk masyarakat moderen.

Tak sedikit orang yang bahkan menganggap bahwa media sosial wajib dimiliki oleh siapapun.

Ada banyak medsos yang tersedia pada saat ini.

Beberapa di antaranya adalah TikTok, Instagram, dan Twitter.

Tak hanya itu saja, kita tak bisa melupakan Facebook sebagai media sosial terbesar di dunia.

Walau sudah jadi "sesepuh media sosial", Facebook diketahui masih eksis hingga saat ini.

Baca Juga: Ternyata Ini Penyebab Gagal Masuk ke Facebook Sendiri, Apa Saja?

Ada banyak orang yang ingin mencoba kembali menggunakan Facebook.

Namun biasanya ada satu kendala ketika ingin membuat akun Facebook.

Khususnya bagi Anda yang malas membuat email baru.

Seperti yang diketahui, ketika membuat Facebook kita memang akan memerlukan email yang belum pernah digunakan untuk Facebook.

Namun kini Anda sudah tak perlu khawatir lagi.

Karena kini sudah ada cara membuat Facebook tanpa email Google.

Caranya bagaimana?

Caranya adalah dengan menggunakan email sementara.

Email sementara ini bisa didapatkan dari penyedia pihak ketiga.

Berikut ini adalah tahapan cara membuat Facebook tanpa email Google:

1. Buat akun email sementara untuk membuat akun Facebook.

Baca Juga: 5 Tips Cara Jualan di Facebook Laku yang Sering Orang Lupa, Apa Saja?

2. Penyedia pembuatan email sementara itu bisa menggunakan GuerillaMail, TempMail, dan TempMailAddress.

3. Nanti website tersebut akan langsung memberikan email untuk Anda.

4. Cukup tinggal tekan tombol Generate.

5. Gunakan email sementara itu untuk membuat akun Facebook.

Nah, itulah dia tadi cara membuat Facebook tanpa email Google.

Sangat mudah kan cara membuat Facebook tanpa email Google?

Kini sudah tak ada lagi alasan untuk melewatkan beragam keunggulan Facebook.

Baca Juga: Berikut Cara Masuk Facebook Tapi Lupa Kata Sandi, Ada 2 Metode!

Sebagian artikel ini telah tayang di GridHITS.id dengan judul Begini Cara Membuat Facebook Tanpa Nomor HP dan Email, Coba Sekarang!

Source : GridHits.ID

Editor : Hits

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular