GridHITS.id -Carakeluar grup whatsapp tanpa notifikasi menjadi topik yang hangat diperbincangkan.
Sebab,cara keluar grup whatsapp tanpa notifikasimenjadi solusi bagi sebagian orang yang sungkan keluar grup.
Carakeluar grup tanpa notifikasi menjadi solusi karena ia bisa left group secara diam-diam tanpa ketahuan.
Sebab, selama ini saat keluar grup kitaakan mendapatkan notifikasi 'left grup' yang bikin tidak nyaman bagi semua anggota.
Mereka tidak hanya tahu, tapi juga bertanya-tanya, kenapa sampai keluar grup.
Apakah ada kalimat atau postingan yang bikin tersinggung, atau sudah tidak cocok dengan member lain.
Padahal, boleh jadi kita keluar dari grup whatsapp bukan karena itu, melainkan faktor lain seperti terlalu banyak grup dan notifikasi, ingin menyendiri, dan masih banyak lagi.
Untuk itu, saat whatsapp punya fitur baru yang membuat orang bisa keluar grup dengan aman tanpa ketahuan, mereka pun dapat bernafas lega.
Sebab, mereka bisa left group tanpa ketahuan anggota lain, hanya admin yang tahu.
Dengan begitu, dia pun dapat keluar grup dengan aman.
Berikut pembahasan mengenai fitur baru dari whatsapp itu.
Baca Juga:Cara Melacak Lokasi Orang Lain Lewat Whatsapp, Tak Ada Lagi Selingkuh!