Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Aplikasi BRImo Tidak Bisa Dibuka? Jangan Panik Begini Cara Atasinya

Dok Grid - Senin, 02 September 2024 | 16:33
Jadi ini yang menyebabkan aplikasi BRImo tidak bisa dibuka dan bagaimana cara mengatasinya.
Freepik

Jadi ini yang menyebabkan aplikasi BRImo tidak bisa dibuka dan bagaimana cara mengatasinya.

GridHITS.id -Salah satu aplikasi m-banking yang populer pada saat ini adalah BRImo.

Baca Juga: Begini Cara Bayar PDAM Lewat BRImo, Cukup Ikuti Langkah-langkah Ini!

BRImo merupakan aplikasi m-banking yang dikeluarkan oleh bank BRI.

Sebenarnya apasih yang menyebabkanaplikasi BRImo tidak bisa dibuka?

Baca Juga: Begini Cara Mendaftar BRImo di HP Tanpa Harus Repot ke Bank, Mudah!

Berikut beberapa penyebabkenapa aplikasiBRImo tak bisa dibuka.

- Belum menggunakan versi BRImo yang paling update.

- Masalah cache aplikasi yang sudah penuh.

- Gangguan pada server BRI/BRImo.

- Ada masalah error pada ponsel Anda.

Bagaimana cara mengatasi beragam masalah di atas?

Update BRImo

Cara melakukan update pada BRImo sangatlah mudah.

Anda hanya tinggal perlu membuka laman BRImo di Google Playstore (untuk pengguna Android).

Setelah itu lihat di pada laman tersebut bila aplikasi Anda belum diperbarui, maka akan ada tulisan "update" untuk diklik.

Baca Juga: Berapa Maksimal Transfer BRImo? Temukan Jawabannya di Artikel Ini

Menghapus Cache BRImo

Cara menghapus cache aplikasi BRImo sangatlah mudah.

Yang pertama Anda hanya perlu membukamenu "aplikasi" di setting.

Setelah itu pilih aplikasi BRImo dan klik "Penyimpanan".

Pada menu penyimpanan langsung klik "Hapus Cache".

Masalah Server BRI

Masalah server BRI atau BRImo memang terkadang terjadi.

Jika hal ini terjadi, tidak ada yang bisa kita lakukan selain menunggu.

Biasanya permasalahan ini tak akan memakan waktu yang terlalu lama.

Nantinya sistem BRImo akan bisa kembali beroperasi.

Itulah dia tadi beberapa penyebabkenapa aplikasi BRImo tidak bisa dibuka beserta cara mengatasinya.

Baca Juga: Begini Cara Ganti Username BRImo dengan Mudah, Ikuti Langkah Ini!

Source :GridHits.ID

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x