Follow Us

Di Tanah Air Dihormati Banyak Musisi Lantaran Terkenal Sebagai Raja Dangdut, Rhoma Irama Malah Dapat Makian Pedas dari Penyanyi India Gegara Hal Ini: 'Marah Luar Biasa'

Devita Savitri - Kamis, 01 September 2022 | 06:00
Rhoma Irama menangis

Rhoma Irama menangis

GridHITS.id - Siapa yang tak mengenal sosok raja dangdut Indonesia, Rhoma Irama?

Sepak terjangnya di dunia musik Tanah Air kerap menjadi inspirasi bagi para musisi muda yang mulai meniti kariernya.

Ia sering dijadikan panutan dan namanya disanjung bukan main.

Wajar bila ia diberikan predikat raja dangdut dengan berbagai karya hasil kerja kerasnya.

Diketahui, Rhoma memulai kariernya sejak usia 11 tahun dengan band musik yang dibangunnya bersama kawan-kawan.

Bukan Soneta Grup melainkan band bernama Gayhand pada tahun 1963.

Mulai mencicipi berbagai proses di dunia tarik suara, ia beberapa kali pindah grup musik hingga terbentuk Soneta pada 13 Oktober 1973.

Melalui Soneta namanya mulai dikenal dan bersinar hingga saat ini.

Dijadikan junjungan di Tanah Air, Rhoma Irama malah mendapat perlakuan pilu oleh musisi negara lain.

Diketahui, Rhoma Irama sampai dapat makian pedas dari para musisi India, ada apa?

Raja dangdut Rhoma Irama menceritakan pengalamannya saat menjalani rekaman di sebuah studio di India bersama Lata Mangeshkar dilansir via Grid.ID.

Baca Juga: Setelah Ditutupi Selama 15 Tahun, Amarah Inul Daratista kepada Rhoma Irama Meledak, Ternyata ini Perilaku Sang Raja Dangdut yang Buat Dirinya Sakit Hati

Source : Grid.ID

Editor : Hits

Baca Lainnya

Latest