"Caca bisa klarifikasi, karena ada pemikiran yang bilang bahwa Chaca mendapatkan mental problem atau bipolar karena dari kecil sudah harus bekerja," kata Melaney Ricardo.
"Karena kan ada anak-anak yang harus bekerja karena keluarganya butuh, ada anak-anak yang keluarganya oke (finansial) tapi anaknya seneng (kerja).
Bener atau tidak penyebabnya karena kamu kerja dari kecil?," tanya Melaney.
"Salah satunya itu, tapi nggak cuman itu. "Sebenernya aku jadi pemain sinetron, aku akting, nyanyi, ke talkshow, aku seneng banget menjalani karier ini," kata Marshanda.
"Pernah ada yang ngasih tahu itu tuh nggak sehat loh, terus aku mikir apaan lo gak asik lo, gak keren.
Bukan karier di dunia entertainment-nya yang bikin aku bipolar tapi kesibukannya dan bangga sibuk," jelasnya.
"Kenapa bisa bikin mental problem karena aku nggak pernah make time untuk berduka, saatnya aku nangis aku maksa diri untuk pura-pura be happy dan itu bertahun-tahun," pungkasnya.
Artikel ini telah tayang diGridFamedengan judul'Aku Ikhlas Meninggal...' Astaga! Yakin Umurnya Tak Akan Panjang Usai Divonis Tumor, Artis Sinetron Ini Mohon Ampun ke Mantan Suami dan Singgung Masa Lalu: Apapun Rasa Sakitnya, Aku Minta Maaf