"Jadi bukan kacang lupa pada kulitnya. Harusnya bersyukur (jadi ikut terkenal) jangan malah di balik omongannya," terang Ahmad.
Merasa kesal, Ahmad menyebut jika Muzdalifah lah yang justru numpang tenar pada Nassar Sungkar.
Resmi bercerai pada 2015 lalu, Nassar dan Muzdalifah telah dikaruniai satu orang putra.
Sekarang Muzdalifah sudah bahagia setelah menikah lagi dengan Fadel Islami.
Berbeda dengan Nassar Sungkar yang justru masih betah menduda.