Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Wujudkan Clean Bank, KB Bukopin Pangkas Kredit Macet dengan Transaksikan Penjualan NPL dan Kredit Berisiko senilai USD 183 Juta

Saeful Imam - Senin, 18 Juli 2022 | 17:07
Bank Bukopin bebas loan

Bank Bukopin bebas loan

KB Bukopin memiliki keyakinan yang tinggi terhadap IDMB United Pte Ltd (lUL) karena surat berharga (private bond) yang akan diterbitkan oleh IUL sebagai instrument pembayaran non-tunai akan di jamin dengan SBLC yang diterbitkan oleh KB Kookmin Bank selaku pemegang saham pengendali di KB Bukopin.

“KB Bukopin akan memiliki struktur keuangan yang lebih sehat dan menjadi lebih layak dengan profil risiko yang lebih baik.

Dengan begitu, di masa depan KB Bukopin dapat berkonsentrasi dan mengalokasikan sumber daya untuk rnengembangkan kompetensi dan mempercepat pertumbuhan bisnis, serta memberikan nilai tambah bagi semua pemangku kepentingan” tutup Shin.

Tahun ini KB Bukopin memang sangat fokus menciptakan bank yang bebas dari bad loan menjadi clean bank pada tahun 2023.

KB Bukopin berencana memperkuat fungsi special assset management sehingga ke depannya diharapkan akan dapat menangani kredit bermasalah secara cepat.

Baca Juga: 1 Tahun Aplikasi Jago, Wujudkan Mimpi Para Nasabah

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x