Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

'Gue Nyesel Ya Nikah', Selama Ini Dikira Harmonis Meski Lama Tak Dapat Momongan, Zaskia Sungkar Mendadak Bongkar Kondisi Pernikahannya dengan Irwansyah

Hanifa Qurrota A'yun - Jumat, 08 Juli 2022 | 08:00
Zaskia Sungkar dan Irwansyah
(Instagram.com/zaskiasungkar15)

Zaskia Sungkar dan Irwansyah

GridHIS.id-Zaskia Sungkar sempat ucap kata cerai pada Irwansyah.

Rumah tangga Zaskia Sungkar dan Irwansyahmemang kerap jadi sorotan.

Bagimana tidak, keduanya selalu tampak romantis dan kompak di setiap kesempatan.

Meski sempat 10 tahun tak memiliki momongan, baik Irwan maupun Kia tetap berjuang bersama-sama.

Hingga akhirnya putra pertama mereka, Ukasya Muhammad Syakhi lahir ke dunia.

Hubungan keduanya pun tampak jauh dari isu miring.

Meski begitu, rumah tangganya sempat mengalami berbagai macam cobaan yang begitu berat.

Bahkan Kia dan Irwan tak jarang sampai bertengkar hebat.

Hal tersebut dipaparkan oleh Zaski Sungkar dalam kanal YouTube MAIA ALELDUL TV pada Senin (16/6/2021).

Baca Juga:Konflik Panas Rumah Tangga Zaskia Sungkar Tak Pernah Terdengar Sebelumnya, Kekesalan Ibu Ukassya Memucak Gegara Irwansyah Lakukan Ini: 'Kurang Ajar!'

Saat awal pernikahan bahkan Zaskia merasa tak memiliki rasa cinta terhadap suaminya."Ada bun, pas awal-awal menikah, karena aku nikahnya bukan karena gue cinta sama lo, pas sudah nikah baru, baru nyadar 'kenapa gue nikah sama lo ya'," ungkap Zaskia pada Maia Estianty.

Diketahui bahwa keduanya terbilang buru-buru menikah.

Kala ituZaskia sungkar menikah dengan Irwansyah saat dirinya berusia 20 tahun.Tak jarang jika dirinya kerap merasa terkekang dengan peraturan rumah tangganya."Enam bulan pacaran, pas nikah kayak ta'aruf-an nggak ada perasaan, pas berantem suka bilang gue nyesel yah nikah sama lo," ucap Zaskia.Zaskia pun tak sekali dua kali melontarkan kalimat cerai pada mantan kekasih Acha Septriasa itu.

Setiap berantem 'gue nyesel nikah sama loe kita cerai aja'," ucap Zaskia Sungkar.

Namun setelah melalui proses panjang, Zaskia Sungkar mampu mempertahankan rumah tangganya dengan Irwansyah.

Baca Juga:Panen Duit! Bayi Ukasya yang Baru 2 Bulan Sudah Terima THR Jutaan Rupiah, Zaskia Sungkar Langsung Ambil Alih Uangnya untuk Hal Ini, Istri Irwansyah: Alhamdulillah

Maia Estianty, Shireen Sungkar dan Zaskia Sungkar

Maia Estianty, Shireen Sungkar dan Zaskia Sungkar

Keduanya pun mencoba berbagai cara untuk mendapatkan momongan.

Zaskia Sungkar sempat divonis akan sulit memiliki keturuanan.

Designer kondang ini sempat menjalani program hamil sebelumnya, namun dinyatakan gagal.

Ia mengetahui kabar tersebut ketika sudah melewati program OPU (Ovarium Pick Up) di sebuah rumah sakit.

"Sudah bersyukur banget nih, tapi tetap ada bad news-nya. Aku langsung aduh apalagi ya Allah," kata Zaski.

Hal tersebut ia ungkapkan dalam vlog The Sungkars Family, Rabu (2/9/2020).

Dalam vlog tersebut, Zaskia kemudian menyampaikan perkataan dokter saat itu."Bad news-nya adalah (dokter bilang) 'Kia, kamu ini, saya melihat kamu ada polipnya dari hasil USG transvaginal. Jadi mustahil untuk hamil'," ujar Zaskia.

"Karena ini panas untuk embrionya enggak akan bagus," sambung Zaskia sambil menghela napas.

Baca Juga:Padahal Sudah Menanti Sepuluh Tahun, Kelakuan Irwansyah Saat Sang Istri Urus Baby Ukkasya Buat Zaskia Sungkar Geram Sampai Nekat Sindir Pedas, ‘Semua Laki-laki Sama Aja’

"Mulai berasa banget ada Adam (anak Shireen Sungkar), anak pertama masih ya udahlah siapa tahu entar nyusul tahun depan," ujar Zaskia.

"Pas (Shireen punya) anak kedua, kok belum hamil juga ya.

Pas Hawa lahir udah mulai agak panik kita, 'Yang anaknya Shireen udah mulai gede, gimana ya'," pungkasnya.

Kini perjuangan Irwan dan Kia pun akhirnya berbuah manis dan keduanya berhasil memiliki seorang anak.

Baca Juga: Baru 4 Bulan Rasakan Manisnya Rumah Tangga, Venna Melinda Tiba-tiba Harus Siap Jadi Janda Lagi Usai Ferry Irawan Ngaku Punya Penyakit Mematikan hingga Umurnya Sudah Diprediksi!

Source : GridHits.ID

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x