Wanita yang kerap disebut "Mbak Bulan" ini mengaku tengah fokus menjalin kedekatan dengan pria itu."Kalau sekarang kita pendekatan gitu, kalau udah deket lama-lama jalan saja.Lama-lama kan arahnya ke eksklusif (menikah)," ungkap Luna Maya.
Ia sudah enggan rupanya untuk melirik pria lain."Artinya yaudahlah enggak lirik-lirik yang lain. Jadi kalau enggak cocok yaudah enggak cocok. Aku itu kalau sudah deket, terus jalan misalkan pacaran, kadang-kadang mau mikir yang lain itu udah malas juga.Kalau kebetulan deketnya sama satu orang ini, aku udah selesai kerja misalkan 'Eh makan yuk apa gitu' ya ketemu," tandas Luna Maya.