Follow Us

Cek Penghasilan TikTok di Exolyt, Pastikan Angkanya Pas dan Merinci

Rachel Anastasia Agustina - Kamis, 03 Maret 2022 | 16:23
Ilustrasi cek penghasilan TikTok di Exolyt
Pixabay/Lorend_g

Ilustrasi cek penghasilan TikTok di Exolyt

GridHITS.id - Begini mudahnya cara cek penghasilan TikTok di Exolyt dan sudah pasti akurat.

Ya, beberapa dari kita tentu sudah tak asing lagi dengan media sosial yang satu ini.

Meskipun namanya tak terlalu booming seperti pendahulunya di masa lalu, TikTok sekarang berani unjuk gigi.

Sudah mulai banyak penggunanya, tak sedikit juga selebriti yang memutuskan untuk buat akun TikTok.

Bukan hanya untuk konten lucu, kini TikTok pun bisa memberikan penghasilan untuk penggunanya.

Tentu bukan dengan cuma-cuma, TikTok akan menghasilkan uang jika konten yang dibuat viral.

Sehingga tak heran jika banyak orang-orang berlomba untuk viral di video TikTok.

Ada beberapa cara agar Anda bisa jadi pembuat konten viral di aplikasi itu.

Lalu mulai menghitung penghasilan melalui kalkulator uang TikTok.

Baca Juga: Begini Cara Dapat Likes Banyak di TikTok 2022 yang Jelas Terbukti

Melansir dari TribunSumsel, inilah cara cek penghasilan TikTok di Exolyt.1. Langkah yang pertama kalian siapkan browser di HP Andorid/IOS atau Crome di PC/Laptor2. Setelah itu buka situs laman https://exolyt.com/id/guides/tiktok-money-calculator atau ketik 'Penghasilan tiktok saya'3. Setelah membuka TikTok Money Calculator, kamu perlu masukan user name atau nama akun pada kolom yang sudah disediakan. Klik enter atau tanda pencarian dan tunggu hasilnya.4. Kemudian TikTok Money Calculator akan mengeluarkan data seperti jumlah like dan video yang telah terposting.Ada juga perhitungan penghasilan uang maksimal dan minimal yang dapat diperoleh per konten dan bentuk dolar.Selain laman di atas anda juga bisa gunakan laman https://likigram.com/tiktok-money-calculator/Cara kerjanya hampir sama, akan tetaapi Likigram tidak menyebutkan perhitungan secara perinci pendapatan TikTok.Cara Menghasilkan uang pada TikTok

Baca Juga: Arti 'Sat Set Sat Set' TikTok 2022, Tepat Dipakai di Situasi Ini!

1 2

Editor : Rachel Anastasia Agustina

Baca Lainnya

Latest