Bahkan ada beberapa wilayah yang mengalami sebaran abu dengan intensitas yang tebal.
Meski sempat mengalami erupsi dan menggangu sebagian aktivitas warga namun masih dalam kondisi yang aman.
2. Gempa Bumi di Bali
Selain banjir bandang, gempa bumi juga sempat terjadi di Bali beberapa waktu yang lalu.
Bahkan gempa dengan kekuatan 4,8 SR terjadi Sabtu, 16/10/2021 saat menjelang pagi.
Bahkan tak lama kemudian terasa gempa susulan bermagnitudo lebih kecil setelah 4 menit dari gempa pertama.
Ada pun beberapa daerah yang terdampak adalah Denpasar, Karangasem, Lombok Utara, Lombok Timur, Lombok Barat, Lombok Tengah dan Mataram.
Bahkan ada juga sebagian wilayah yang mengalami sederet kerusakan imbas gempa yang terjadi.
3. Banjir di Batu Malang
Kota Malang baru-baru ini mengalami musibah besar yakni banjir.
Peristiwa buruk ini tepatnya terjadi di Kota Batu, Malang, Provinsi Jawa Timur, Sabtu (6/11/2021).