GridHITS.id - Sosok Ariel NOAH memang selalu menjadi perhatian publik.
Banyak yang berusaha mncari tahu soal kehidupan pribadinya.
Mulai dari kisah asmara hingga keluarga Ariel NOAH selalu saja menarik untuk diperbincangkan.
Bagaimana tidak, Ariel NOAH dikenal sebagai seorang yang sangat tertutup dan introvert.
Ariel hampir tak pernah mengunggah soal percintaan dan keluarganya di sosial media.
kendati demikian,kehidupansang anak semata wayangnya pun, Alleia Anata Irham juga membuat penasaran publik.
Usut punya usut, Ariel membatasi dan melarang sang ana untuk bermain sosial media secara berlebihan.
Tak terasa kini Alleia sudah tumbuh menjadi gadis remaja yang duduk di bangku SMA.
Alleia Anata Irham diketahui selama ini tinggal bersama ibunya, Sarah Amalia.
Meski demikian, Alleia tetap menjaga keharmonisannya dengan sang ayah, Ariel NOAH.
Jarang mengumbar sosok sang putri, Ariel NOAH sempat mengejutkan warganet saat membagikan kado istimewa dari Alleia.