Menurut adiknya, selama ini Ferdian mengunakan alat pacu jantung yang sangat berguna apabila terjadi serangan jantung.
Akan tetapi, sudah satu setengah tahun ini Ferdian tidak ke Jakarta untuk mengisi daya alat tersebut, ada kemungkinan alat itu sudah tidak lagi berfungsi dengan baik.
Baca Juga: Profil Khaby lame, TikToker Pemilik Followers Terbanyak di Dunia