Apalagi jika kamu benar-benar tidak pernah melakukan kirim pesan tertentu tapi mendadak muncul pesan terkirim.
Besar kemungkinan ini adalah aksi penyadapan atau pembajakan yang dilakukan oleh orang yang tidak bertanggung jawab.
Jika kamu punya kekhawatiran orang akan menyadap WhatsApp ada baiknya untuk coba mengamankan dengan cara berikut ini.
Seperti dimuat Tribun Timur setidaknya ada 3 cara mudah mencegah penyadapan.
- Menggunakan aplikasi Whatslock yakni mengamankan WA dengan sandi yang rumit
- Cek secara berkala dengan WhatsApp Web
- Gunakan fitur Two-Step Verification
Nah itu tadi cara mengetahui WA kita disadap dan langkah untuk mencegahnya.
Baca Juga: Link WA GB Terbaru 2021, Download dan Rasakan Kehebatan Fiturnya!