Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Profil Azka Corbuzier, Sosok yang Tak Ingin Kehilangan Deddy Corbuzier

Magdalena Puspa - Kamis, 26 Agustus 2021 | 20:23
Profil Azka Corbuzier, anak Deddy Corbuzier dan Kalina
instagram: @/azkacorbuzier

Profil Azka Corbuzier, anak Deddy Corbuzier dan Kalina

GridHITS.id- Inilah profil Azka Corbuzier yang belakangan namanya namanya sering terdengar.

Nama Azka Corbuzier belakangan memang sering disebutkan lantaran ikut berjuang menemani sang ayah Deddy Corbuzier.

Diketahui bahwa beberapa waktu lalu, Deddy Corbuzier mengumumkan bahwa dirinya sempat terpapar Covid-19.

Tak hanya itu, Deddy Corbuzier juga harus berjuang karena idap badai sitokin dan sempat kritis.

Sang anak, Azka Corbuzier ini rela menemani ayahnya meski dirinya mengetahui bahwa penyakit yang diderita ayahnya cukup serius.

Bukan tanpa alasan, Azka melakukan hal itu lantaran dirinya tak mau kehilangan sang ayah yang semenjak kecil hidup berdua bersamanya.

Namun, tanpa disadari kehadiran Azka memang membuat Deddy Corbuzier kini sudah lagi kembali beraktivitas.

Profil Azka Corbuzier

Azka merupakan seorang Youtuber sekaligus putra dari Deddy Corbuzier dan Kalina Oktaranny.

Dengan nama asli Azkanio Nikola Corbuzier lahir di Jakarta, 4 Juni 2006.

Baca Juga: Nyawa Ayahnya Berada di Ujung Tanduk, Azka Corbuzier Sampai Memohon-mohon Agar Deddy Mau Lakukan Hal Ini karena Takut Kehilangan : Enggak Siap Tanpa Papah

Saat ini usia Azka sudah menginjak 15 tahun, tetapi tinggi badannya sudah mencapai 179 sentimeter.

Source : berbagai sumber

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x