Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Lagi Kerja Malah Bikin Emosi, Kenali Dahulu Penyebab Laptop Lemot

Magdalena Puspa - Sabtu, 10 Juli 2021 | 15:00
Ilustrasi laptop yang lemot
piqsels

Ilustrasi laptop yang lemot

2 Kapasitas RAM kecil

Selain hardisk, laptop juga memiliki kapasitas penyimpanan dengan RAM.

Barang kali kapasitas RAM terlalu kecil.

Ketika membuka aplikasi yang terlalu banyak dalam waktu bersamaan, RAM akan kekurangan kapasitasnya.

Hal itu akan berpengaruh terhadap performa laptop yang digunakan.

Saat ini sudah banyak laptop yang menyediakan slot dual-channel, untuk memudahkan pengguna untuk menambahkan kapasitas RAM.

Baca Juga: Lakukan 5 Solusi Agar HP Tidak Mudah Panas, Jangan Buru-buru Panik!

3. Terlalu banyak aplikasi

Jika Anda sudah melakukan penggunaan yang cukup wajar, mungkin Anda terlalu banyak memasang aplikasi di laptop.

Setiap aplikasi membutuhkan prosesor, memori, dan hardisk untuk menjalankannya.

Anda kerap kali sering mengabaikan pemasangan aplikasi pada laptop Anda.

Padahal aplikasi inilah yang sering memakan banyaknya penyimpanan.

Source :Tribunnews.com

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x