Kembali melansir dari situs elhkpn.kpk.go.id via Tribun Seleb, harta kekayaan yang dimiliki sang artis kawakan ini mencapai Rp 10.081.877.720.
Rincian kekayaannya, ia memiliki enam bidang tanah dan bangunan senilai Rp 3.105.632.000 di Jakarta Selatan dan Sukabumi.
Desymempunyai dua mobil mewah Toyota Vellfire dan Mercedes Benz senilai Rp 2.485.000.000.
Iajuga memiliki harta bergerak lainnya senilai Rp 3.302.422.500 serta kas dan setara kas Rp 1.188.823.220.
Kini, Desy dijuluki sebagai janda kaya raya.
Rumah Mewah
Kesuksesan yang diraih Desy,membuatnya berhasilmemiliki rumah mewahdengan dapuryang super cantik.
Hal ini terlihat dari akun Instagram milik sang artis dan juga fans berat Desy.
Dapur rumahnya terlihat dari salah satu video saat ia memberi testimoni makanan.
Terlihat ruangan tersebutdidominasi dengan warna cokelat.